Server List Pada banyak client, mengetikkan /links memberikan list dari server-server pada net yang bersangkutan. Gunakan perintah ini secara sparing, tidak lebih dari beberapa kali dalam satu baris.
Ping? Pong! Untuk user mIRC : Ping? Pong! Dalam window status berarti server anda mem"ping" anda untuk memastikan bahwa anda masih terkoneksi, dan client anda otomatis membalas dengan pong. Tidak usah khawatir dengan hal ini.
Peringatan tentang DCC chat
Perintah /dcc chat dapat digunakan untuk membuka koneksi one-to-one yang menghindarkan dari lagi dan tidak akan diputuskan oleh net split. Periksalah dokumentasi client anda untuk petunjuk penggunaan. Pada client-client yang umum, anda dapat menset koneksi DCC chat dengan sekaligus mengetikkan /dcc chat nick_dari_orang_lain. Untuk berbicara melalui koneksi itu, ketik /msg =nick apa saja (perhatikan tanda =). Dalam mIRC, anda dapat juga memulai sesi DCC chat dengan memilih DCC dan kemudian Chat dari menu dan kemudian memasukkan nick dari user yang ingin kita ajak berbicara. Sebuah window akan terbuka untuk sesi dcc chat tersebut.
0 komentar:
Post a Comment
saran, komentar dan kritikan anda sangat berharga buat saya, terima kasih.